VISI
TERWUJUDNYA PENIGKATAN PENDAPATAN DAERAH YANG TRANSPARAN, AKUNTABEL DAN AUDITABEL SEBAGAI SUMBER PEMBIAYAAN PEMBANGUNAN YANG BERKELANJUTAN
MISI
1. Mewujudkan Sistem Dan Prosedur Administrasi Penerimaan Daerah Yang Transparan Dan Akuntabel
2. Menbangun Aparatur Dipenda Yang Profesional
3. Membangun Masyarakat Taat Pajak Dan Retribusi Daerah
PENJELASAN MAKNA MISI RENSTRA 2011-2015
Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu menyadari bahwa tuntutan masyarakat terhadap mutu pelayanan umum dan peningkatan pembangunan dari waktu ke waktu semakin meningkat. Sehubungan dengan tugas-tugas Pemerintah Kabupaten Indragiri Hulu tersebut, maka peranan Dinas Pendapatan Daerah sangat menentukan. Oleh sebab itu diperlukan pengelolaan Pendapatan Asli Daerah secara profesionalisme, tertib, transparan dan akuntabel dalam upaya membangun masyarakat Kabupaten Indragiri Hulu yang taat pajak dan retribusi daerah, serta memperjuangkan optimalisasi Dana Perimbangan dan lain-lain Penerimaan daerah Yang Sah.